Berasal dari dasar pembuktian FIM WorldSBK Championship, sepeda motor Kawasaki Ninja ZX-10R adalah hasil langsung dari inovasi road racing kelas dunia selama beberapa dekade. Mesin 998cc dengan handling luar biasa dan gaya yang agresif, melengkapi elektronik yang canggih. KEUNGGULAN :
MESIN 998CC 4 SILINDER DOHC
BREMBO BRAKES
ADVANCED ELECTRONICS
KAWASAKI CORNERING MANAGEMENT FUNCTION (KCMF)
SPORT KAWASAKI TRACTION CONTROL (KTRC)
KAWASAKI LAUNCH CONTROL MODE (KLCM)
KAWASAKI ENGINE BRAKE CONTROL
FITUR TAMBAHAN :
Finger-follower valve actuation
IMU-enhanced electronics package
Showa Balance Free Front Fork and BFRC lite rear shock
SPEK MODEL
MESIN 998CC 4 SILINDER DOHC
IMU-ENHANCED ELECTRONICS PACKAGE
Technology Teknologi manajemen Mesin Teknologi manajemen Sasis
Power Jenis Mesin : Liquid-cooled, 4-stroke In-Line Four Power Maksimum : 158.8 kW {213 PS} / 13,500 rpm Torsi Maksimum : 114.9 N.m {11.7 kgf.m} / 11,200 rpm Diameter x Langkah : 76.0 x 55.0 mm Volume Silinder : 998 cc Sistem Katup : DOHC, 16 valves Sistem Pengapian : Fuel Injection: 47 mm x 4 Perbandingan Kompresi : 13.0:1 Transmission : 6-speed, return Primary Reduction Ratio : 1.681 (79/47) Final Reduction Ratio : 2.294 (19/17) Performance Suspensi Depan : 43 mm inverted balance free front Suspensi Belakang : Horizontal Back-link with BFRC lite gascharged shock Rem Depan : Dual semi-floating 330 mm Brembo disc Rem Belakang : Single 220 mm pedal disc Roda Depan : 120/70ZR17M/C (58W) Roda Belakang : 190/55ZR17M/C (75H) Panjang x Lebar x Tinggi : 2,085 mm x 740 x 1,145 mm Details Jarak poros roda : 1,440 mm Jarak ke Tanah : 145 mm Berat : 206 kg Kapasitas Bensin : 17 Litres
Untuk harganya sendiri dibanderol MSRP Rp 492.000.000 (JAKARTA)