Suzuki kembali melahirkan New Smash FI dengan mempertahankan keunggulan performa, ketangguhan serta konsumsi bahan bakar yang irit dengan tagline baru ‘Tarikannya Dahsyat!’.
Suzuki New Smash FI
Fitur andalan
TEKNOLOGI INJEKSI
LEAP TECHNOLOGY
MODERN SPEEDOMETER
BAGASI LUAS
Spesifikasi motor :
DIMENSI
Panjang : 1,910 mm Lebar : 690 mm Tinggi : 1,085 mm Jarak Sumbu : 1,220 mm Jarak Pijak : 145 mm Berat Kosong : 94 kg / 93 kg
MESIN
Jenis : 4 Langkah, SOHC Sistem Katup : 2 Katup Berpendingin Udara Diameter Langkah : 55,4 mm Isi Silinder : 113 cc Tenaga Maksimum : 6,9 kW (9.3 PS) / 8,000 rpm Torsi Maksimum : 9.1 Nm / 6,000 rpm. Sistem Bahan Bakar : Fuel Injection Sistem Starter : Engkol & Listrik Transmisi : Manual, 4 percepatan konstan
RANGKA
Suspensi Depan : Teleskopik, pegas ulir, bantalan oli Suspensi Belakang : Lengan ayun, pegas ulir, bantalan oli Rem Depan : Cakram Rem Belakang : Tromol Velg : Cast Wheel / Jari - jari