Sprint terbaru merupakan Vespa "berbadan kecil" paling sporty dan dinamis. Vespa Sprint terbaru mewarisi keunggulan dan jiwa muda Vespa. Melalui esensi desain dan elemen detail yang sporty seperti jok dan lampu segi enam yang sangat dikenal di kalangan anak muda. Fitur Vespa Sprint hadir dengan teknologi I-Get yang memberikan keamanan dan pengalaman berkendara yang dinamis di segala kondisi. Selain teknologi kenyamanan juga hadir melalui jarak sumbu roda yang lebih panjang sehingga memberikan kenyamanan bagi pengendara dan penumpang, bagasi luas yang mampu menampung helm full face ditunjang dengan mesin modern yang ditopang oleh bodi yang lebih kuat serta mampu mengurangi getaran.
Vespa SPRINT 150 I-GET ABS