Yamaha Vega Force tampil lebih sporty dengan desain striping baru berkarakter tegas dan juga lampu belakang yang terlihat sporty. Tak hanya sampai di situ, desain lampu depan dan sein milik Yamaha Vega Force tampak tegas dan terang. Berikut overviewnya ;
FUEL INJECTION Mesin legenda yamaha dengan teknologi FI dan Euro 3, IRIT. Kapasitas mesin 114 CC dengan Forged Piston membuat lebih bertenaga dan bandel. KUNCI PENGAMAN Kunci starter yang dilengkapi pengaman dan tombol penutup SPEEDOMETER MODERN Desain speedometer baru dengan indikator perpindahan gigi dan mesin BAGASI SERBAGUNA 9.2 L Bagasi dengan kapasitas 9,2 Liter adalah yang terbesar di kelasnya. DESAIN SPORTY Tampil lebih sporty dengan desain striping baru berkarakter tegas LAMPU DEPAN MODERN Desain lampu depan dan sein yang tegas dan terang LAMPU BELAKANG SPORTY Desain Sporty membuat penampilan lebih gaya VELG BALAP MODERN Velg balap bernuansa modern membuat penampilan semakin sporty Berikut ulasan spesifikasinya ;
Mesin
TIPE MESIN : Air cooled 4-stroke, SOHC JUMLAH / POSISI SILINDER : Single cylinder/Mendatar DIAMETER X LANGKAH : 50,0 x 57,9 mm PERBANDINGAN KOMPRESI : 9,3 : 1 DAYA MAKSIMUM : 6,41 kW / 7000 rpm TORSI MAKSIMUM : 9,53 Nm / 5500 rpm SISTEM STARTER : Elektrik starter & Kickstarter SISTEM PELUMASAN : Basah KAPASITAS OLI MESIN : Total = 1,00 L ; Berkala = 0,80 L SISTEM BAHAN BAKAR : Fuel Injection TIPE KOPLING : Basah, Multiplat, Centrifugal automatic TIPE TRANSMISI : Constant mesh, 4-kecepatan
Dimensi
P X L X T : 1940mm X 715mm (1FD6/1FD8) ; 710 (1FD7) X 1075mm JARAK SUMBU RODA : 1235mm JARAK TERENDAH KE TANAH : 155mm TINGGI TEMPAT DUDUK : 775mm BERAT ISI : 96 KG KAPASITAS TANGKI BENSIN : 4,0 L
Rangka
TIPE RANGKA : Backbone SUSPENSI DEPAN : Teleskopik SUSPENSI BELAKANG : Swing Arm BAN DEPAN : 70/90-17 M/C 38L BAN BELAKANG : 80/90-17 M/C 44L REM DEPAN : Single disc brake REM BELAKANG : Drum brake
Kelistrikan
SISTEM PENGAPIAN : TCI BATTERY : YTZ4V/GTZ4V TIPE BUSI : NGK/CR6HSA
Di samping kesan sporty, Yamaha Vega Force juga menghadirkan nuansa modern lewat desain speedometer baru dengan indikator perpindahan gigi dan mesin. Velg balap bernuansa modern juga membuat penampilan Yamaha Vega Force semakin sporty. Ada dua pilihan warna yaitu Metalic Black dan Metalic Red. Untuk harganya sendiri dibandrol sekitar Rp. 16.665.000,-.